BERITA KEHILANGAN: MAHASISWI PAPUA FITRI KANMO
Posted by: mediasi rakyat Posted date: 07.39 / comment : 0
KnpbTimikaNews-- Seorang Mahasiswi Papua
Asal Merauke, atas nama Fitri
Kanmo lahir di Upyetetko 05 Mei 1986, Fitri Kuliah di Universitas Negeri
Manado
(Unima) Jurusan Radiologi semester
Delapan (VII) tahap akhir Kuliah kerja Nyata (KKN), hilang kontak dalam Kapal
Tatamailau tujuan Merauke - Menado.
Sejak tangal 11 januari hingga 09 Juli 2015 belum di
temukan keberadaan sesunggunya Mahasiswi Papua tersebut.
Orang tua Fitri Norbertus Kanmo menjelaskan ke
media ini, awalnya sejak bulan desember 2014 jatuh sakit dari Menado, lalu pulang ke
merauke, untuk merobat sakit yang dia menderita, setelah berobat di Merauke dia
sembuh.
Pada minggu 11 januari Fitri kembali ke Menado untuk
melanjutkan kuliah. Selama perjalanan diatas kapal Tatamailau dia pergi sendiri
seperti biasanya.
Namun, sekitar dua hari kemudian orang tua
menghubungi pertama melalui HP Fitri yang menjawab telpon adalah suara
laki-laki, kemudian telpon kedua dan ketiga nomor diluar jangkauan.
“Setelah satu minggu kemudian orang tua mengubungi
teman-teman Mahasiswa dan mahasiswi Papua yang ada di Menado jawab mereka Fitri
belum tiba di Menado, “kata teman-temannya.
“Harapan orang tua agar Fitri kembali ke orang tua,
karena orang tua dan saudara-saudaranya sedang menunggu di rumah,” tangisannya.
Dan pihak keluarga berharap memohon untuk advokasi
dan mencari dimana Fitri berada sampai ditemukan posisi dimana dia berada.
(01/Admin)
KNPB-PRD-Timika
About mediasi rakyat
This is a short description in the author block about the author. You edit it by entering text in the "Biographical Info" field in the user admin panel.
Popular Posts
-
Knpb Timika News --- 57 0rang Anggota Knpb Wilayah Timika Yang dapat tahan di Mako Brimob Detasemen B Mil Km 32 pada Rabu 13 ...
-
KNPB Timika News- Hari ini tanggal 31 Mey 2016 adalah hari aksi damai Nasional di seluruh pelosok tanah papua dari sorong sampai...
-
Knpb News __Diketahui, Pada 31 Desember 2018 Kepolisian Resor Mimika sudah mengambil alih kantor atau markas KNPB wilayah Timika yang ...
-
Knpb News __ Kami tadi sudah pergi cek di kantor JEN terkait surat Somasi dari Perkumpulan Pengacara HAM (PAHAM) Papua, diki...
-
TIMIKA, KNPBNews____ Pada hari ini Jumat, 01 Juli 2016 Jam 11.00 Wpb, Komite Nasional Papua Barat [KNPB] Wilayah Timika sebagai M...
-
Mei 2015, rakyat Papua memahami akan kehadiran Indonesia di Wilayah Adat bangsa Papua. Tepat pada 1 Mei 2015 adalah hari aneksasi. ...
Comments
Labels
- ADVOKAT
- AKSI
- AKSI-DEMO
- AKTIVIS
- AMP
- ARTIKEL
- berika
- BERITA
- DIPLOMASI
- DOA
- DUKA
- FOTO
- FTO
- GEREJA
- Hukum dan Ham.
- IBADAH
- Informasi Papua Merdeka.TNI
- Informasi Terkait Papua Merdeka.
- INTERNASIONAL
- JUBI
- KNPB
- KNPB ASMAT
- KNPB BIAK
- KNPB KAIMANA
- knpb nabire
- KNPB PUSAT
- KNPB SORONG
- KNPB TIMIKA
- KNPB-PRD
- knpb-prd Wamena
- KNPB-PRD-BIAK
- KNPB-PRD-FAK-FAK
- KNPB-PRD-KAIMANA
- KNPB-PRD-TIMIKA
- KNPB-PRD-YAHOKIMO
- KNPB-PUSAT
- KOKONAO
- LAPORAN
- MAHASISWA
- MAMA PAPUA
- MANADO
- MSG
- NEWS
- Oleh Dr. Socratez Yoman.
- OPINI
- PAPUA
- PELANGGARAN HAM
- PERNYATAAN
- PERNYATAAN SIKAP
- PNWP
- PNWP-PRD
- Politisi
- POLRI
- SERUAN
- SOLOMON
- surat
- Tahanan Politik
- TERKINI
- TERKININ
- TIMIKA
- TNI
- TPN-OPM
- ULMWP
- VIDEO